Jumat, 02 September 2011

"Ayuh pada nge-Bir"


"Ayuh pada nge-bir," ajak Yosenk saat masuk di ruang sekretariat UPL MPA UNSOED, Kamis (1/9) malam. Saat itu dia datang bersama dengan Bentol yang menjemputnya dirumahnya di Tambaksogra.

aku dan parman yang sedang menunggu sekre pun langsung bengong dengan ajakan dia.
"Weh serius kie, ayuh nge-bir lah," katanya lagi.
pikir-pikir kami semua mikir
"hakaka...ngopi baen lah," ucapku
"ah biasa baen kan, saiki mumpung kita lagi kumpul kie, nostalgia," ucapnya lagi

ya..kita Panji buana memang jarang berkumpul, jika pun berkumpul hanya ale-parman, dan lainnya????sibuk.

"Ya wis, ale kan sing entertain, pasti ngerti cafe sing sedia," kata Bentol setuju untuk menghangatkan badan.
"Ya sing aja gawe mabok lah," tutur parman yang akhirnya luluh. Padahal masih ada sisa-sisa typus menggerogotinya, dan baru beberapa menit lalu dia aku kerok-i karena merasa masuk angin.

"hm...ngendi ya, neng Baturraden pasti ana," ucapku asal.
Tapi pasti ada, karena didaerah atas kan banyak hotel dan pengunjungnya bukan saja orang lokal tapi juga mancanegara.

"neng sebelah ngendi," kata yoseng dan Bentol
"Green Valley apa," usulku
"apa ana??,"
"ya pastine lah, kan hotel bintang tiga, baru pula,"
"apa neng moroseneng," usul Bentol
"Neng pinggir kolam renang, pasti enak bgt,"lanjut Bentol
tanpa kompromi lagi kita semua naik motor menuju ke Baturraden salig berboncengan.

Hawa dingin merasuk sampai ketulang saat menuju ke atas. Tapi demi menemani Yosenk si pegawai Bank yang selalu sibuk bekerja akhirnya kita tahan juga.
Sampai didepan Green valley kita hanya diam saja, lalu tenpa komando kita semua tetap naik keatas dan menuju ke moroseneng.
Hawa yang sudah dingin ini ditambah gerimis yang tidak diundang, membuat semakin menusuk sampai ke ulu hati.

Sampailah kita di Moroseneng, pesan minuman Jack Morgan, bir Anker, capucino anget, kentang goreng, omelet, kacang

Kami berempat memilih tepat di sebelah kolam renang
remang-remang
dingin
dan kebersamaan

cerita kita mengalir begitu saja
soal kerjaan mereka yang seluruhnya pegawai bank kecuali aku tentu, yang hanya seorang penulis yang masih belum semapan mereka
soal teman-teman kita yang lain
soal kita nantinya
soal semuanya yang berhubungan dengan kehidupan

Walaupun dingin, tapi badan dan hati tetap hangat karena minuman dam kebersamaan kita
hanya dua jam lebih kita bersama, karena minuman sudah habis dan dingin masih tetap menyelimuti tubuh kami

obrolan kita dilanjutkan di sekretariat kami UPL MPA UNSOED
sambil tidak lupa mengolok-olok teman kami yang sedang kasmaran dengan teman kami lainnya
"Muse yang suka ke Dange"

hakaka....




Tidak ada komentar:

Posting Komentar